1. Fungsi
a. Sebagai elemen pengukur perbedaan tekanan.
b. Merubah perbedaan tekanan menjadi signal output.
- Pneumatic : 3 - 15 psi ; 0,2 - 1.0 Kg/cm
- Electronic : 4 - 20 mA ; 1 - 5 V DC
c. Mengirimkan signal output ke kontroler/ instrumen lain.
2.Karakteristik
a. Linier
b. Output tergantung span yang dipilih.
3. Spesifikasi
a. Range / span input
b. Tekanan kerja maksimum
c. Tekanan air suply
d. Output
4. Bagian dan Cara kerja
a. Bagian luar
zero adjusment
span adjusment
zero suppression/elevation (optional)
terminal input & output
terminal air suply
b. Bagian dalam
flapper - nozzle.
relay (amplifier)
sistem keseimbangan (feed back)
membran / capsule sensor.
5. Instalasi
a. Pengukuran Level Bejana Terbuka
b. Pengukuran Level Bejana Tertutup
No comments:
Post a Comment